Thursday, May 21, 2015

#LoveCycle dan Semua hal yang berarti - Hanna Enka

Halo, aku Hanna Enka. 
Apa kabar kamu? Teman-teman seperjuangan LCOF - Love Cycle Online Festival?

#TimCintaPertama
#TimPDKT
#TimPacaran
#TimPatahHati
#TimMoveOn
#TimKomitmen

Peri cintaaaa limited edition,
Kak Alvi Syahrin,
Kak Yoana Dianika,
Kak Bara,
Kak Eno,
Kak Iwid,
Dan host kami tersayang kak Ria..
Serta penerbit impianku, gagasmedia.
Wah, #LoveCycle ramai dari Sabang sampai Merauke.

Iseng, karena gak tahu mau bahas apa lagi di Twitter, semua hal udah di twit dan gak tahu, ternyata tweets selama sehari bisa seratus lebih per akun, wkwkwkwkwk..

Maka aku menulis saja di sini, tentang kisah perjalanan kita selama beberapa hari ini bersama-sama.

Terpilih menjadi peserta festival wah, saya senang sekali. Kamu juga kan? Iya dong. Di antara 800an orang yang mendaftar dan terpilih, tentu kita adalah yang beruntung, kan? Makanya jangan pupus semangat ya. Walau pun di bawah rating, tetap semangat yaaaa~

Jangan berpikir sudah gak ada kemungkinan menang. Ambil pelajarannya aja, kita bisa dapat senang-senangnya bareng-bareng kan? Hohoho.

Love cycle mempertemukan kita.
Yea, iya. Karena Love cycle kita bisa kenalan sama beberapa orang per tim. Walau mungkin di tim lain kita masih gencatan senjata. Haha. Dan masih enggan tegur-teguran. Ya kawan jadi lawan, tapi tetap kita teman seperjuangan dong~

Love Cycle menjelaskan siklus cinta bukan hanya dua pasang insan, Tetapi juga kita semua loh!
Ya. Walaupun sudah berakhir, festival Love cycle ini tetap tak terlupakan. Awal terpilih, mungkin seperti cinta pertama, kita bertemu di tim yang sama. Lalu saling menyukai satu sama lain, karena se-tim-juga. Kemudian PDKT yang membuat kita gak malu-malu untuk dekat satu sama lain saling membantu di setiap kompetisi yang berbeda-beda selama beberapa hari ini.

Bahkan kita bisa menyayangi lebih dari sekedar orang pacaran. Walau mungkin kita mana tahu ada yang suka ngatur-ngatur, ada yang pendapatnya gak didengar, atau ada yang gak digubris. Maaf yaaa! Khilaf~

Semoga walaupun kalah dan gak berhasil, semoga kita bisa move on dari patah hati akibat gak menang itu ya teman-teman. Muaaaah~

Aku senang berada di tim komitmen. Kita walaupun sering sial, terlupakan dari Mimin, tak terlihat oleh peri cinta, walau sudah buat ini itu tapi disangkanya kopi dari grup sebelah ya gak masalah. Kita memang pantas disebut tim komitmen karena kita berhasil menyelesaikannya sampai akhir.

Aku senang! Kamu? Senang kan?

LOVE CYCLE MEMBUAT KITA BEKERJA SAMA PEDULI DAN SALING TOLONG MENOLONG!
Iya! Kita jadi peduli sama orang lain. Kalau sudah mau lomba besok, pasti kita saling tanya tentang bagaimana kesiapannya dan bila ada hambatan, kita pun saling membantu.

Wah, Love cycle membuat kita menjadi manusia yang punya hati seperti peri yaaaa~ lalalalala.

LOVE CYCLE MEMBUAT KITA LEBIH KREATIF.
Yap! Dari lomba-lomba yang ada kita jadi lebih bisa berkreasi. Baik melalui foto profil. Header. Atau gambar meme mama lucu buat pendukung tim. Buat puisi Cina dengan background menarik. Apalagi, gagaspedia.

Wah~

Terbantu sekali. Di samping ikut lomba, kita juga melatih kemampuan diri.

LOVE CYCLE MEMBUAT KITA BELAJAR AKAN BANYAK HAL BARU DAN MEMBUAT KITA LEBIH TAHU.
Sharing. Yaaaa!

Mungkin aku pun pribadi mendapatkan itu. Secara jujur, bukan hadiahnya sih yang begitu aku inginkan. Aku malah senang karena kak Ria selaku host kami saling bertukar dan berbagi ilmu.

Dalam menulis berantai misalnya, kita berbagi banyak hal yang ditahu. Sehingga yang lain dapat belajar.

Waaah, senangnya~

Dan semoga, dari ini, pembelajaran yang aku dapat bisa aku terapkan dalam meraih impianku menerbitkan bersama gagas. Cieeee...

Mungkin yang lain juga. Iya kan? Hehe

Kita juga jadi banyak tahu tentang buku-buku gagas yang kaya akan manfaat. Dan sesuai temanya, entah itu tentang percintaan, travelling, atau serial menyangkut keluarga.

Love cycle, semoga jangan berlalu begitu saja yaaaaa...

Harapannya, semogaaaaaa
Perkenalan kita dan persahabatan kita hari-hari sejak pertama kenal, berlangsung selamanyaaaaa~

Perjuangan kita yang usai hari ini baru saja mengukir sejarah loh, dalam kelahiran Love cycle gagasmedia...

Cieeeee...

Walaupun banyak hal yang terjadi, mungkin belum rejeki. Yah kalah pun tak jadi masalah kan? (Cieee pura-pura tegar!) hahahaha

Yang penting adalah pengalaman, perjuangan, usaha, kerja keras dan kebersamaan kita beberapa hari ini.

Aku, jujur senang kenal sama semuanya. Walaupun dengan tim lain kita seperti gencatan senjata. Wkwkwkwk~

Untuk siapa pun yang menang, selamat yaaaaa~

Kalian hebat!!! Bagi tips menang dong, hohoho~ salut!

Setelah ini, mungkin WA bakalan sepi ya? Ah, rindu. Baru memikirkannya saja sudah menyesakkan apalagi ketika nanti terjadi.

Aku bakalan rindu semuanyaaaaa...
#TimKomitmen, mbak ria, mbak Idha, kak Sulis, Citra, Novitong, Amy, Zatalini, Vinaaaa, Agung, Andra, kak Fazee, Hayu, Sekar, Ichsan, Ayaaaa, Tori, dan mbak Dhani~ 

Sedih..... Walaupun akhir, bukan berarti harus mengucap salam perpisahan, kan?

Hiks~

Kalian terbaik tim! Terima kasih sudah sama-sama berusaha. Sudah sama-sama menguatkan dan menyemangati! Tidak ada yang lebih baik dari kalian, tim seperjuangan.

Semoga rindu kita nanti punya wadah ya. Semacam reuni Love cycle? Wkwkwk~

Lain kali kita harus menang, walau susah jungkir balikkan hati peri cinta, mungkin kita harus punya peri antagonis biar seimbang. Wkwkwk, bercandaaaa~

Terima kasih peri, sudah mau ikutan ramai. Hanya Love cycle yang bisa menghadirkan peri cinta limited edition semacam kakak cantik. 

Hohoho~

Terima kasih gagas.

Acara ini keren. Mempersatukan kami semua dalam canda, suka, duka, sayang dan cinta.

Love,
HANNA ENKA
(Learner Author For Future)

3 comments:

Leave comments here!